Telah terjadi tanah longsor yang dipicu oleh hujan dengan intensitas tinggi di Desa Buluh Kuning, Kecamatan Sei Durian, Kabupaten Kotabaru pada hari Senin, 26 September 2022 Pukul 19.00 WITA. Akibat kejadian ini 15 orang terdampak tanah longsor, 5 orang luka – luka, 4 orang hilang, dan 6 orang meninggal dunia
Sistem Informasi Pendataan Rumah Terdampak Bencana
Sebuah Aplikasi atau Platform digital yang dirancang untuk mencatat, mengelola, dan menyajikan data rumah warga yang mengalami kerusakan akibat bencana alam seperti banjir, gempa bumi, tanah longsor, dan puting beliung.
Gempa Bumi
Gempa bumi adalah getaran atau guncangan yang terjadi di permukaan bumi akibat pergerakan tiba-tiba di dalam kerak bumi. Pergerakan ini biasanya terjadi karena pelepasan energi dari dalam bumi, dan sering terjadi di sepanjang patahan atau lempeng tektonik.
Tanah Longsor
Tanah longsor adalah peristiwa gerakan massa tanah, batuan, atau material lainnya yang turun dari lereng atau bukit secara tiba-tiba akibat gravitasi dan berbagai faktor pemicu lainnya.
Puting Beliung
Puting beliung adalah angin kencang yang berputar dengan kecepatan tinggi dan bergerak secara acak atau membentuk jalur sempit. Fenomena ini sering disertai awan gelap (cumulonimbus), hujan lebat, dan bisa terjadi secara tiba-tiba.
Sistem Informasi Pendataan Rumah Terdampak Bencana
Sebuah Aplikasi atau platform digital yang dirancang untuk mencatat, mengelola, dan menyajikan data rumah warga yang mengalami kerusakan akibat bencana alam seperti banjir, gempa bumi, tanah longsor, dan puting beliung.
Kepala Stasiun Geofisika BMKG Balikpapan Rasmid dalam keterangan yang diterima di Banjarmasin, Kamis, mengatakan gempa tektonik terjadi sekitar pukul 10.28 Wita di darat pada jarak 68 kilometer arah tenggara Kabupaten Tanah Bumbu, Kalsel, pada kedalaman enam kilometer.
Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi DKI Jakarta memastikan, seluruh genangan banjir di wilayah Jakarta Barat dan Jakarta Selatan imbas hujan intensitas tinggi.
